close
Puding Santan pake Kelapa Muda ๐Ÿ˜š๐Ÿ˜Š - 700 resep

Halaman

Selasa, 08 Oktober 2019

Puding Santan pake Kelapa Muda ๐Ÿ˜š๐Ÿ˜Š


PUDDING SANTAN KELAPA MUDA
Reposted from @yulichia88
Bahan:
1 bungkus agar2 swallow plain
1 buah kelapa muda ( air dan dagingnya)
Santan kental 200 ml dan air kelapa 500ml
Garam dan gula pasir sesuai selera

Cara:
- Siapkan air kelapa, agar2, santan, garam dan gula di campur jadi satu, di masak smbl trs diaduk hingga mendidih,
- Lalu siapkan cetakan pudding sesuai selera, basahi sedikit air
- Tata daging kelapa muda, tunggu uap panas agar2 hilang, tuang pelan2 ke cetakan pudding
- Tunggu agak dingin masukkin kulkas
- Dingin2 di potong dan disajikan, enak, adem dan seger ๐Ÿ‘
Selamat mencoba, semoga bermanfaat ya๐Ÿ˜๐Ÿ˜˜
Facebook Twitter Google+ Lintasme

Related Posts :

Back To Top