close
🍜Tips Masak Mi Rebus ala Warkop🍜 - 700 resep

Halaman

Rabu, 09 Oktober 2019

🍜Tips Masak Mi Rebus ala Warkop🍜


Ada yang bilang heran kenapa mi rebus di Warkop lebih enak daripada bikin sendiri di rumah.
.
🍜Tips Masak Mi Rebus ala Warkop🍜
by @yulikwan
.
.⁣
Butuh Inspirasi Resep Harian?
⏩FOLLOW @700resep .
.
CARA MEMBUAT
1. Rebus airnya jangan banyak banyak, yang penting mi instan terendam.

2. Telur pecahin tepat di atas mi setelah mi tenggelam.

3. Nah masaknya juga jangan terlalu matang, ½ atau ¾ matang boleh lah.

4. Sayur caisim masuk paling terakhir, sesaat sebelum mi matang supaya caisim masih crunchy.

5. Setelah selesai rebusnya, air rebusan ikut sama mi buat kuahnya ya, jangan oplos kuah pakai air matang dengan alasan kesehatan atau kebersihan krn ini gak 'Warkop' banget! 😂

6. Bumbunya bebas mau di atas atau di dasar mangkoknya, kalau aku di dasar mangkok sebelum mi-nya matang (as usual). 7. Irisan cabe rawit / saos sambal kiloan / boncabe itu opsional sesuai selera. 😆
.
SELAMAT MENCOBA!⁣


Dan Jangan lupa Follow ya untuk mendapatkan Resep Enak dan Lezat Lainnya
Facebook Twitter Google+
Back To Top