close
SEMPOL AYAM - 700 resep

Halaman

Senin, 28 Januari 2019

SEMPOL AYAM



------------------------
By : @veronicadhani

Bahan :
Daging ayam 300 gr
Tepung Tapioka 130 gr
Telur 1 butir
Merica bubuk 1 sdt
Bawang putih 4 siung
Bawang merah 8 butir
Gula 1/2 sdt
Garam 1 sdt

Pencelup :
1 butir telur kocok lepas

Cara membuat :
1. Haluskan di chopper daging ayam, telur, bawang putih dan bawang merah sampai halus.
2. Masukkan tepung tapioka, merica bubuk, gula dan garam. Aduk rata.
3. Ambil sedikit adonan lalu lilitkan di tusuk sate. Cemplungkan di air yang mendidih. Lakukan sampai adonan habis. Angkat adonan yang sudah mengambang.
4. Kukus sempol sekitar 20 menit. Biarkan dingin.
5. Celupkan dikocokan telur, lalu masukkan di minyak yang sudah dipanaskan terlebih dahulu. goreng sampai matang.
6. Sajikan dengan saos sambal.

resep by. @veronicadhani
trimakasih
Sumber http://riffakhasanah-kitchen.blogspot.com
Facebook Twitter Google+ Lintasme

Related Posts :

  • RESEP RAWON DAGING SAPI RAWON DAGING SAPI . BAHAN : 1/2 kg daging Sapi sandung lamur 1,5 liter atau Secukupnya Air Untuk โ€ฆ
  • Resep Sop Ceker Sayuran Sop Ceker Sayuran Bahan-bahan 10 buah ceker ayam, rebus empuk 1 buah wortel, iris 2 buah kentanโ€ฆ
  • RESEP SAMBAL TAHU PENYET7 SAMBAL TAHU PENYET . Note : bisa dimakan dengan tambahan  kecap juga. . Bahan : 7 buah tahu kโ€ฆ
  • RESEP SOP CEKER SAYURAN Sop Ceker Sayuran Bahan-bahan 10 buah ceker ayam, rebus empuk 1 buah wortel, iris 2 buah kentanโ€ฆ
  • RESEP GULAI JENGKOL DAUN SINGKONG Gulai Jengkol Daun Singkong 1 ikat daun singkong 10 bh jengkol yg sdh direbus empuk 1 ruas lengkuโ€ฆ
Back To Top